Apple Sedang Rapatkan Harga Jual iWatch, Kemungkinan Akan Dijual Rp. 4 Jutaan


TeknoUp.com


Berdasarkan kabar terbaru yang beredar, Apple disebut-sebut tengah mendiskusikan kemungkinan bahwa iWatch tidak akan dibanderol terlalu mahal.


Menimbang banderol pasaran jam tangan pintar yang berada di kelas menengah, Apple kabarnya tengah mempertimbangkan harga $400 (sekitar Rp. 4,6 juta) sebagai harga yang pantas dibayarkan oleh konsumen untuk satu unit jam tangan pintar iWatch.


Namun walaupun begitu, banderol senilai Rp. 4,6 juta tersebut masih dinilai cukup mahal oleh sebagian kalangan. Pendapat tersebut cukup masuk akal, mengingat bahwa saat ini jam tangan pintar dengan sistem operasi Android Wear dibanderol di bawah harga tersebut. Namun tentu saja merk Apple akan ''berbeda'' dibandingkan merk-merk standar lainnya.


via appleinsider







from Berita Teknologi | - Yahoo Indonesia News https://id.berita.yahoo.com/apple-sedang-rapatkan-harga-jual-iwatch-kemungkinan-akan-060000946.html

via IFTTT

Related Posts :

0 Response to "Apple Sedang Rapatkan Harga Jual iWatch, Kemungkinan Akan Dijual Rp. 4 Jutaan"

Post a Comment

wdcfawqafwef